Cara mengatur agar project ArcGIS menyimpan alamat rujukan data dalam relative path adalah sebagai berikut
1. Kli pada menu File > Document Properties
2. Pilih Data Source Options…
3. Piilh 'Store relative path names to data sources
4. Jika ingin relative path ini sebagai default, pilih juga 'Make relative paths the default for new map documents I create'
5. Klik OK